Peringatan Dini BMKG: 23 Wilayah Waspada Cuaca Esktrem Hujan dan Angin Kencang pada Rabu 3 Juli 2024

Bagikan

JAKARTA, (Metro Indonesia) – Sejumlah wilayah di Indonesia mendapat peringatan dini cuaca ekstrem pada Rabu (3/7/2024).

Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), ada beberapa wilayah di Tanah Air diperkirakan mengalami cuaca ekstrem.

Wilayah-wilayah tersebut berpotensi dilanda hujan lebat disertai petir dan angin kencang.

Lebih lengkapnya, berikut wilayah yang berpotensi mengalami cuaca ekstrem.

Wilayah berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

Sumatera Utara
Riau
Bengkulu
Jambi

Sumatera Selatan
Kep. Bangka Belitung
Lampung
DI Yogyakarta
Jawa Timur
Nusa Tenggara Timur
Kalimantan Tengah
Kalimantan Utara
Kalimantan Timur
Kalimantan Selatan
Sulawesi Utara
Gorontalo
Sulawesi Tengah
Sulawesi Selatan
Sulawesi Tenggara
Maluku Utara
Maluku
Papua Barat
Papua
Wilayah berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

Aceh
Sumatera Barat
Kep. Riau
Banten
Jawa Barat
Bali
Nusa Tenggara Barat
Kalimantan Barat
Sulawesi Barat

(Smd/MI)